Fungsi Mesh Hernia Ketika Operasi Hernia

fungsi mesh hernia

Apakah anda mengenal apa itu hernia? Berikut informasinya serta fungsi dari mesh hernia serta tindakan operasi untuk penyembuhan.

Apa itu Hernia?

Mengenal apa itu hernia, hernia merupakan penyakit yang terjadi ketika terdapat organ dalam tubuh yang menekan dan mencuat lewat otot atau kondisi celah jaringan di sekitarnya melemah. Mengalami hernia dapat terjadi di seluruh daerah perut. Ketika mengalami penyakit hermia ini di butuhkan operasi untuk menutup celah atau memperkuat otot dinding perut.

Tindakan operasi ini akan di lakukan oleh mesh hernia. Selain itu, untuk mengatasi hernia dapat di lakukan dengan hernioplasty. Hernioplasty merupakan tindakan medis untuk mengatasi hernia. Hernia dapat di sebut juga dengan benjolan pada perut munculnya akibat kelemahan otot.

Untuk mengatasi hernia dapat di lakukan dengan mesh hernia atau hernioplasty. Namun pengobatan utama untuk mengatasi hernia adalah dengan cara perubahan gaya hidup seperti proses menurunkan berat badan, mengonsumsi obat, serta mengubah pola makan.

Tindakan hernioplasty

Penderita hernia di anjurkan untuk melakukan hernioplasty. untuk penderita hernia di anjurkan untuk melakukan tindakan operasi. Dokter akan menyarankan operasi sedini mungkun untuk mencegah terjadinya hernia yang secara fatal mengganggu kesehatan.

Tindakan hernioplasty di lakukan ketika terjadi lubang dinding abdomen yang lemah berukuran kecil. Dokter akan mengembalikan isi kantong hernia, membuang kantong, dan menjahit antar otot yang lubang. Jika lubang hernia cukup besar, maka akan membutuhkan mesh hernia.

Apa itu mesh Hernia?

Mesh hernia adalah bahan sintetis untuk menutup daerah lubang atau bagian lemah dinding yang menjadi rongga hernia. Prosedur operasi menggnakan mesh atau hernioplasty. sebelum di lakukan tindakan operasi hernia biasanya dokter akan memeriksa kelayakan seperti pemeriksaan darah, rontgen dada, dan pengonsumsian obat jenis tertentu yang rutin di minum.

Fungsi dari Mesh Hernia

Mesh hernia memiliki fungsi yaitu sebagai perbaikan inguinalis hernia. Tindakan mesh hernia di lakukan dengan operasi untuk memperbaiki hernia di pangkal paha. Selama proses tindakan operasi memperbaiki hernia, jaringan akan menggembung dan di dorong kemabli. Dinding perut pasien akan di perkuat dan di dukung dengan jahitan dan terkadang di beri seperti jala. Perbaikan dapat di lakukan dengan operasi terbuka atau laparoskopi.

Jenis Mesh Hernia

Terdapat jenis mesh hernia yang memiliki fungsi. Jenis mesh tersebut untuk tindakan operasi. Berikut ini jenis mesh yang dapat di gunakan seperti.

1. Mesh yang terbuat dari plastic sintetik

Pertama adalah Mesh plastic sintetik biasa di gunakan untuk operasi menutup hernia. Jenis mesh ini di duga lebih ekonomis biasanya terbuat dari polypropylene, polyester, dan sebagainya.

2. Mesh yang terbuat dari bahan biologis

Jenis mesh kedua adalah yang terbuat dari bahan biologis terbuat dari lapisan dermis babi, lapisan submucosa usus kecil babi, pericardium atau dermis sapi, ataupun dari lapisan dermis atau fascia lata dari cadaver manusia.

Jenis anestesi yang di gunakan untuk operasi hernia

Mengalami lubang hernia biasanya di lakukan tindakan operasi untuk menutup lubang tersebut. Biasanya tindakan operasi akan di bantu oleh dokter spesialis. Untuk melakukan tindakan operasi dokter tentunya memberikan jenis anestesi untuk pasien. Berikut ini jenis anestesi untuk pasien seperti.

1. Jenis anestesi umum yaitu anestesi yang di berikan dengan pemberian obat agar pasien tertidur dan bebas dari rasa sakit.

2. anestesi regional, jenis anestesi ini di lakukan untuk mematikan pinggang hingga kaki pasien.

3. Jenis anestesi lokal ini merupakan jenis anestesi dengan memberikan obat-obatan agar pasien rileks.

Manfaat Mesh hernia

Fungsi dari mesh hernia adalah untuk menutup lubang hernia. Melakukan tindakan mesh hernia dokter spesialis bedah akan membuat lubang pada area hernia pasien. Kemudian hernia di taruh dan di pisahkan dari jaringan sekitarnya. Dokter akan mengangkat kantung hernia atau hernia yang lembut di dorong kembali ke dalam perut pasien. Lalu dokter bedah akan melakukan tindakan menutup otot perut yang melemah dengan jahitan.

Proses tindakan operasi ini meliputi beberapa hal seperti dokter akan membuat luka kecil pada bagian perut sisi bawah pasien. Dokter juga menyiapkan alat-alat medis seperti laproskop yang akan di masukkan melalui luka. Alat lakroskop memiliki kamera di ujung dan tabung berlampu. Kamera dalam alat tersebut berfungsi untuk memudahkan dokter bedah untuk melihat langsung kondisi dalam perut pasien.

Manfaat tindakan mesh hernia

Operasi mesh hernia di lakukan dengan tujuan untuk memperbaiki kondisi pasien. Namun perlu di ketahui bahwa tindakan operasi dapat beresiko. Beberapa resiko yang di alami adalah terjadi pembekuan darah, mengalami pernafasan yang terganggun, pendarahan, dan infeksi akibat anestesi yang di berikan ketika di lakukan penanganan operasi.

Tindakan operasi hernia tidak perlu di lakukan apabila kondisi hernia tidak parah. Hernia dapat sembuh dengan sendirinya. Operasi hernia di lakukan jika pasien mengalami pembesaran lubang pada hernianya. Apabila terjadi pembesaran akan berdampak bahaya bagi jiwa pasien oleh sebab itu, tindakan operasi di lakukan.

Setelah melakukan operasi hernia, pasien hendaknya meminum obat yang di sarankan oleh dokter agar pemulihan lebih cepat. Ketika prosedur tindakan operasi telah selesai dokter biasanya menyarankan pasien untuk melakukan pemulihan dengan rawat jalan. Oleh sebab itu, mengapa setelah di lakukan tindakan operasi hernia pasien dapat pulang ke rumah.

Demikian informasi mengenai hernia dan fungsi dari mesh hernia. Semoga setelah ini anda dapat mengenali hernia serta seluk beluk mengenai tindakan yang harus di lakukan ketika mengalami hernia.

Distributor alat kesehatan yogyakarta

error: Content is protected !!
Customer Service